Selamat datang di website resmi MIGRANT CARE, organisasi masyarakat sipil yang berdiri sejak tahun 2004. Bekerja untuk mendorong terwujudnya kehidupan Pekerja Migran Indonesia dan anggota keluarganya yang bermartabat, dihormati oleh setiap bangsa dan berdaulat secara ideologi, politik, ekonomi, sosial maupun budaya.
Layanan
Migrant CARE memberikan layanan konseling untuk mendukung penanganan kasus dan bantuan hukum untuk Pekerja ...
“Situasi sekarang banyak keputusasaan. Tapi ketika melihat komunitas di sini, rakyat bantu rakyat, membuat saya lupa dengan keputusasaan yang ada....
Sebagian besar peserta di ballroom Hotel Kresna Wonosobo, Jawa Tengah, mengangkat tangan kanan. Mereka adalah perempuan purna migran Indonesia sekaligus...
Saya, Dewi Srikandi mewakili Komunitas Desbumi (Desa Peduli Buruh Migran) Migrant CARE di tujuh wilayah (Indramayu, Kebumen, Wonosobo, Jember, Banyuwangi,...
Setiap tanggal 18 Desember, kita selalu diingatkan bahwa ada ratusan juta orang berpindah dari tanah airnya bekerja di tanah Seberang...
“Awalnya aku ragu apakah peserta yang notabene adalah Desbumi yang kebanyakan sudah berusia, mau ikutin fasilitator yang masih muda ini....
“20 tahun lalu bom meledak di kedutaan Australia. Ini membuat saya shock karena waktu itu akan mengantarkan laporan ke sana....
Pukul 08.00 WITA pagi itu, Jumat, 30 Agustus 2024, seratusan warga Desa Lajut, Kecamatan Praya Tengah, Kabupaten Lombok Tengah, Nusa...
Sign up for my newsletter to see new photos, tips, and blog posts. Do not worry, we will never spam you.
Jl. Karang Pola V No.1, RT.4/RW.3, Jati Padang, Ps. Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12540
Migrant CARE melakukan pendampingan kasus bagi buruh migran dan anggota keluarganya. Pengaduan kasus melalui saluran komunikasi kami di: