Migrant CARE

Indonesian Association for Migrant Workers Sovereignity

Nusa Tenggara Timur

Migrasi Kultural BMI asal NTT ke Malaysia

Migrasi merupakan sebuah fenomena tradisi yang terjadi di seluruh pelosok dunia, termasuk di Indonesia maupun di Malaysia. Migrasi adalah perpindahan penduduk dengan tujuan untuk menetap dari suatu tempat ke tempat yang lain melampaui batas politik / negara ataupun batas administrasi…

Peraturan Desa Dulitukan No. 5/2016 tentang Desa Tenaga Kerja Indonesia

Perlindungan terhadap buruh migrant merupakan salah satu agenda besar dari pemerintah Indonesia. Migrant CARE bersama beberapa mitra di daerarh seperti SARi Solo, PPK Mataram, YKS Flores dan Tanoker Ledokombo menginisiasi sebuah upaya untuk membangun perlindungan terhadap buruh migran dimulai dari…

Peraturan Desa Tagawiti No. 3/2016 tentang Desa Tenaga Kerja Indonesia

Perlindungan terhadap buruh migrant merupakan salah satu agenda besar dari pemerintah Indonesia. Migrant CARE bersama beberapa mitra di daerarh seperti SARi Solo, PPK Mataram, YKS Flores dan Tanoker Ledokombo menginisiasi sebuah upaya untuk membangun perlindungan terhadap buruh migran dimulai dari…